Category : Daerah

Konsultasi Pansus Karhutla DPRD Kaltim ke Kemendagri: Koordinasi Penyusunan Ranperda Sistem Penanggulangan Kebakaran Hutan dan Lahan

Daerah, Kaltim
Konsultasi Pansus Karhutla DPRD Kaltim ke Kemendagri: Koordinasi Penyusunan Ranperda Sistem Penanggulangan Kebakaran Hutan dan Lahan
pijarborneo.com, JAKARTA - Pada Kamis pagi, 11 Juli 2024, Panitia Khusus Pembahas Ranperda tentang Sistem Penanggulangan Bencana Kebakaran Hutan dan Lahan DPRD Provinsi Kalimantan Timur mengadakan kunjungan kerja ke Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia. Tujuan kunjungan ini adalah untuk melakukan koordinasi dan konsultasi terkait pematangan draft Ranperda bersama BPBD

Anggota DPRD Mahulu Audiensi dengan Sekretariat DPRD Kaltim Bahas Peraturan Presiden Terkait Perjalanan Dinas

Advertorial, Balikpapan
Anggota DPRD Mahulu Audiensi dengan Sekretariat DPRD Kaltim Bahas Peraturan Presiden Terkait Perjalanan Dinas
Pijarborneo.com - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Mahakam Ulu (Mahulu) melakukan kunjungan audiensi ke Sekretariat DPRD Kalimantan Timur pada Selasa (16/1/2024). Pertemuan ini bertujuan untuk melakukan koordinasi dan konsultasi terkait implementasi Peraturan Presiden Nomor 53 Tahun 2023 yang mengatur perjalanan dinas pimpinan dan anggota DPRD. Delegasi anggota

3 SMA Terbaik di Kota Bontang Kalimantan Timur, Ternyata SMAN 1 Bontang Harus Kalah dari Sekolah Swasta Ini…

Bontang, Daerah, Daerah, Kaltim, Lipsus, Nasional, Opini, Topik
3 SMA Terbaik di Kota Bontang Kalimantan Timur, Ternyata SMAN 1 Bontang Harus Kalah dari Sekolah Swasta Ini…
 Kota Bontang adalah wilayah yang menjadi bagian dari Provinsi Kalimantan Timur. Kota Bontang mendapatkan sebutan sebagai salah satu daerah dengan fasilitas pendidikan terbaik se-provinsi.   Hal inilah yang membuat tidak heran jika Kota Bontang mempunyai beberapa pilihan tempat pendidikan yang terbaik dan ternama. Salah satu tempat pendidikan terbaik yang dimiliki Kota Bontang adalah SMA. Ada tiga SMA di Kota Bontang yang berhasil meraih posisi unggul